Unsur-unsur intrinsik Novel diantaranya:
1.Tema
2.Alur
3.Latar/Setting
4.Tokoh dan Penokohan (Karakterisasi)
5.Amanat/pesan
Sedangkan, Unsur-unsur ektrinsik novel yaitu:
1.Latar Belakang penulis/pengarang
2.Latar Belakang penulisan novel
3.Hubungan Batin antara Karya Sastra dan Pengarang
Tidak ada komentar :
Posting Komentar